BOGOR, MERDEKA POS – Guna mewujudkan keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) khususnya di wilayah hukum Polsek Tajurhalang
Diperlukan adanya kerjasama dan kekompakan dari beberapa sub sektor yang ada di 7 desa di wilayah kecamatan tajurhalang
Peran serta elemen masyarakat dan lembaga .lain juga ikut berperan dalam mewujudkan kamtibmasydi wilayah kecamatan tajurhalang
Wujud kebersamaan antara lokaso Kamtibmas sektor Tajurhalang dapat terlihat jelas dari kegiatan patroli bersama antara jajaran Polsek Tajurhalang bersama anggota pokdar Kamtibmas Sektor Tajurhalang yang di pimpindts Tri Wahyudi di dukung 7 sub sektor dari 7 desa di wilayah kecamatan Tajurhalang.
Di awal tahun 2023, jajaran pengurus Pokdar Kamtibmas sektor Tajurhalang dam 7 sub sektor Pokdar mengadakan kegiatan konsolidasi ke anggota Pokdar Kamtibmas di awal tahun 2023 kepada seluruh jajaran pengurus sektor dan 7sub sektor Pokdar Kamtibmas di wilayah hukum Polsek Tajurhalang .Minggu (9/1/23) di perumahan pura Bojong Gede bertempat di kediemaan bapak Gagutpengurus Pokdar Kamtibmas Resort Metro Depok.
Hadir acara konsolidasi tersebut ,ketua Pokdar Kamtibmas Sektor Tajurhalang Drs Tri Wahyudi , ketua sub Sektor dari 7 desa yang ada di wilayah hukum Polsek Tajurhalang, Binmas Desa Tajurhalang Aiptu Widi, Bunwil Pol PP desa Tajurhalang Tri Margono. Serta seluruh pengurus dan anggota Pokdar Kamtibmas sektor Tajurhalang. (Barata)