Purwokerto,Merdeka Pos Net- Gerakan Nasional Pemberatasan Tindak Pidana Korupsi (GNPK) Provinsi Jawa Tengah, menggelar Musyawarah Daerah (Musda) ke III bertempat di hotel Wisata Niaga Purwokerto Banyumas Jawa Tengah.
Acara musda yang di lakukan secara virtual dengan membawa tema “Memburu Koruptor”.
Musda dihadiri 13 kab/kota atau DPK (Dewan Pimpinan Kabupaten/Kota) di Jawa Tengah,salah satunya ketua satgas gnpk Jepara H.Ali achwan calon ketua pengurus DPK Kab Jepara turut hadir bersama calon sekretarisnya Singgih Purwanto serta N.Fatah selaku bendahara turut serta memberi pandangan umum pada acara musda III yang berlangsung selama 2 hari, 22-23 Desember 2020 di Hotel Wisata Niaga itu di buka langsung oleh ketua DPP GNPK Jawa Tengah H. Mastur Darori S.H
M.Si,penggusaha asal Kendal yang mantan Ketua GN-PK Jawa Tengah itu memberikan apresiasi kepada panitia musda ke III yang berjalan dengan sukses.
Kemudian acara musda bdi lanjutkan sidang majelis dalam pertanggung jawaban kerja serta pandangan umum di buka oleh Ketua majelis sidang Royani Anwarun dan Ajipati gunawan seta Yayik Kusriyanti,sidang pertanggung jawaban diserahkan kepada para peserta musda yang dijawab serempak oleh para peserta musyawarah daerah II yang hadir serta menerima keputusanya dari pimpinan sidang.
Sementara Subroto Ketua terpilih DPP GN-PK Jawa Tengah sebagai sponsor tunggal yang telah mempersiapkan rencana serta segala sesuatunya dengan matang.
Ir Anton Irawan sebagai ketua panitia,telah membuat persiapan yang matang, dengan rencana awal akan diselenggarakan selama dua hari.
Tetapi dengan adanya protokol Covid-19 maka rencana tersebut dibatalkan dan kemudian diganti satu hari.
“Kami mengadakan koordinasi dengan DPN (Dewan Pimpinan Nasional) serta DPP GNPK, memberikan solusi di adakan secara virtual dengan DPN,” ujar Anton yang ketua DPK Cilacap.
Meski sibuk tugasnya ketua umum GN-PK DR Adi Warman yang juga sebagai Ahli hukum kelompok saber pungli Kemenkopolhukam mengucapkan selamat dan sukses di sekenggarakannya musda III di Jawa tengah meski harus di wakil kan oleh wakil ketua umumnya.
Selain itu ketua panitia juga mengungkapkan bahwa didalam musda ke III dan pengesahan dihadiri 13 DPK Kab/Kota sejawa tengah yang memilih secara aklamasi kepada Ketua GN-PK Banyumas Subroto sebagai Ketua DPP GN-PK Jawa Tengah menggantikan Mastur Darori dengan posisi barunya sebagai Dewan penasehat lembagai anti raswah di Jawa Tengah.( pwojepara)